PENTAS SENI SMP NEGERI 7 Tanjungpinang Tahun 2023


Kegiatan yang dibuka langsung oleh PJ WALIKOTA TANJUNGPINANG, bapak HASAN, S. Sos ini dilaksanakan pada hari Kamis, 16 November 2023 dilapangan SMPN 7 dan dihadiri Oleh Tamu undangan dari Dinas Pendidikan Kota Tanjungpinang, Bidang Pembinaan SMP, Pengawas SMP Kepala Sekolah SMP serta Peserta Didik Dari Sekolah Imbas yang ada di kota tanjungpinang
Melalui Kegiatan ini diharapkan Dapat Memicu Pentingkan Prestasi Siswa dalam Mengembangkan Bakat dalam bidang Seni sedari dini